Utamanya dalam mendukung upaya-upaya yang dilakukan oleh aparat penegak hukum yang akan menjadi barometer tegaknya prinsip negara hukum.
BACA JUGA:Bawaslu Prabumulih Ajak Media Bersinergi, Harapkan Berita Berimbang Selama Pilkada 2024
BACA JUGA:Pj Walikota Palembang Apresiasi PHL PUPR, Sebut Ratusan Pekerja Pejuang Sejati
Elen harap Kantor Penghubung Komisi Yudisial Wilayah Sumsel ini dapat bersinergi dengan Pemprov Sumsel dan Pemkab/Pemkot serta stakeholder lainnya.
"Sinergi mewujudkan aparat dan penegak hukum yang berwibawa serta berperilaku sesuai kode etik," timpalnya.
Momen ramah tamah ini masih kata Elen, tentunya tepat bagi kedua belah pihak untuk lebih mempererat sinergitas untuk mendukung upaya penegakan hukum.
"Kita juga berharap Kantor Penghubung Komisi Yudisial ini dapat mempermudah masyarakat memberikan informasi dan membantu tugas-tugas Komisi Yudisial," pungkasnya.