Ternyata Ini Tujuan Pelatihan Pengembangan Soft Skill di SMU Sederajat Oleh BNNP Sumsel

Kamis 15 Aug 2024 - 10:44 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

Kepada sekolah dalam menciptakan peserta didik yang adaptif dalam menolak penyalahgunaan narkoba, serta memberikan kesempatan kepada sekolah.

Hal tersebut untuk makin memperkuat nilai dan mutu peserta didik dalam menghadapi tantangan dan kemajuan teknologi, yang sifatnya dapat diaplikasikan pada peserta didik selanjutnya. 

"Kita harapkan para peserta dalam pelatihan pengembangan Soft Skill di SMU Sederajat, dapat menerapkan ilmu yang mereka dapat kepada siswa mereka di sekolah," ungkapnya.

BACA JUGA:Tersangka Dimaafkan Ibunya, Kejari Lubuklinggau Hentikan Perkara Dengan RJ, Apa Itu?

BACA JUGA:Percepat Akses Bandara Juanda: Proyek Jembatan Layang 858 Meter Ini Telan Dana Rp363,29 M, Gini Penampakannya

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Kategori :