Ga Ada di Manapun! 5 Tradisi Unik Masyarakat Indonesia, Terakhir Paling Ekstream

Selasa 01 Oct 2024 - 14:21 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Upacara yang dilakukan tersebut sebagai penghormatan kepada orang-orang yang telah meninggal. 

Orang yang telah wafat dianggap telah benar-benar meninggal ketika disudah melakukan upacara Rambu Solo. 

Kalau sudah terpenuhi, masyarakat setempat akan melakukan orang meninggal layaknya orang yang sedang sakit. 

Caranya diberikan makanan dan minum serta dibarigkan di tempat tidur.

 

5. Tradisi potong jari di Papua

Sebagai ungkapan kehilangan dan rasa duka Suku Dani di Papua biasanya akan menggelar tradisi potong jari atau dikenal sebagai tradisi Iki Palek.

Tradisi ini dilakukan oleh anggota keluarga dari seseorang yang meninggal tersebut.

Adapun jumlah jari yang dipotong berdasarkan jumlah anggota keluarga meninggal.

Jari memiliki arti yang sangat mendalam bagi Suku Dani karena jari menjadi simbol kerukunan dan kesatuan.

Meski begitu, tradisi ini sudah mulai ditinggalkan.

Demikianlah beberapa tradisi unik masyarakat Indonesia yang mungkin wajib kamu ketahui.

Selain tradisi tersebut, masih banyak tradisi lainnya yang mungkin wajib untuk ketahui.

Kategori :