Sungai yang Dianggap Angker di Indonesia, Ternyata Ada Sungai Musi

Minggu 17 Nov 2024 - 21:15 WIB
Reporter : Eko Wahyudi
Editor : Eko Wahyudi

Sungai Bengawan Solo adalah sungai yang mengaliri beberapa kabupaten dari kota Jawa Tengah hingga Jawa Timur dan adalah sungai terpanjang di Pulau Jawa. 

BACA JUGA:Daftar Anak Sungai Musi di Palembang Berdasarkan Peta 1922, 3 Sungai Bak ‘Hilang Ditelan Bumi’

BACA JUGA: Kembangkan Wisata Sungai Musi, RDPS Bakal Bangun Dermaga Khusus Perahu Getek

Sungai ini banyak dipakai sebagai sarana transportasi, irigasi pertanian, dan sumber air. Tetapi ternyata, sungai ini menyimpan banyak cerita misteri di dalamnya.

Sungai Bengawan Solo dikenal dalam dan sering meluap dan banyak menelan korban jiwa karena deras arus sungai. 

Banyak warga percaya bahwa ada penunggu sungai berupa arwah yang bisa menarik manusia tenggelam.

Juga ada legenda tentang perahu yang hilang secara misterius ketika menyeberangi sungai ini.

BACA JUGA:Sungai Musi Masuk Daftar? Inilah 6 Sungai Terpanjang di Indonesia, Terakhir Dijuluki Amazonnya Indonesia!

BACA JUGA:Sambangi Masyarakat Pesisir Sungai Musi, Ini Dilakukan Karo Provoost Div Propam Polri

Terdapat pula legenda Siluman Buaya Putih di Sungai Bengawan Solo yang sering mengincar orang yang mandi di Sungai Bengawan Solo.

Sungai ini tetap dikenal angker karena kisah-kisah mengenai makhluk halus dan arwah penasaran sampai kini.

5. Sungai Siak

Sungai Siak yang terletak di Provinsi Riau yang terbagi menjadi 3 anak sungai. Sunagi-sungai itu yakni Tapung Kiri dan Tapung Kanan yang berada di hulu bermuara.

Sedangkan satu anak sungainya lagi, yakni Sungai Manadu.

BACA JUGA:5 Sungai Terpanjang di Pulau Sumatera, Ada yang Mengalir dari Sumbar Hingga Jambi, Bisa Tebak?

BACA JUGA:Asal-Usul Sungai Musi: Jejak Sejarah yang Mengalir di Palembang, Dianggap pembawa Keberuntungan

Kategori :