6 Manfaat Terapi Tanaman Bagi Ketenangan dan Kesehatan, Nomor 3 Sangat Bermanfaat di Era Modern Kekinian!

Senin 18 Dec 2023 - 13:10 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : M Iqbal

2. Meningkatkan suasana hati

BACA JUGA:Bukan Sekedar Tanggung Jawab Sosial, Titan Group Ungkap Motif Lain Pembagian Sembako di 2 Desa

BACA JUGA:Ini Peuyeum, Kuliner Khas Bandung yang Sering Disangka Tape Singkong

Menurut survei yang dilakukan di empat rumah sakit di San Fransisco, menghabiskan waktu di taman atau lingkungan yang hijau dapat meningkatkan suasana hati.

Pasien merasa lebih rileks, tenang, positif, segar, dan kuat setelah menghabiskan waktu di taman.

Tanaman dan bunga juga dapat membangkitkan emosi positif.

3. Membantu mengurangi stres dan kecemasan

BACA JUGA:7 Museum Paling Aneh dan Absurd di Dunia dari Berbagai Negara, Ada yang Bikin Ngilu

BACA JUGA:Ini 4 Kepribadian Manusia yang Paling Umum, Kamu Masuk Kategori yang Mana?

Berkebun atau merawat tanaman dapat menjadi bentuk terapi yang efektif untuk mengurangi stres dan kecemasan.

Aktivitas ini dapat memberikan rasa ketenangan dan fokus pada saat yang sama, sehingga membantu mengurangi tekanan dan meningkatkan kualitas tidur.

4. Meningkatkan konsentrasi dan fokus

Merawat tanaman membutuhkan perhatian dan kehadiran mental yang dapat membantu meningkatkan konsentrasi dan fokus.

BACA JUGA:Musi Run 2023, Keberhasilan Event Massal Pasca Vakum Pandemi

BACA JUGA:Mengenal Badak, Hewan Kekar yang Terancam Punah, 2 Spesiesnya Ada di Indonesia Lho

Dengan fokus pada tugas merawat tanaman, pikiran menjadi lebih terpusat dan tenang.

Kategori :