Nikmati Makanan Legendaris Hasil Akulturasi Budaya Indonesia dan Tionghoa! Kini jadi Makanan Khas Mojokerto

Senin 08 Jan 2024 - 06:55 WIB
Reporter : Monika Sari
Editor : Dian Cahyani Fitri

7. Air panas secukupnya

BACA JUGA:Sensasi Kulineran Makanan Legendaris Khas Bali yang Wajib Dicoba saat Liburan, Dijamin Halal!

Cara membuat:

1. Rebus kacang hijau kupas dengan gula dan pandan.setelah matang angkat dan diamkan.

2. Campurkan beras, gula pasir, dan tepung ketan; lalu tambahkan air panas. Aduk rata, aduk hingga tercampur.

Setelah adonan tercampur rata, ambil secukupnya, ratakan lalu masukkan isian kacang hijau.

3. Sampai campuran tepung ketan habis, rendam bola adonan dalam air lalu gulingkan ke dalam biji wijen.

4. Selanjutnya masak hingga berwarna cokelat keemasan. Sekarang saatnya menyajikan onde-onde. *

 

Kategori :