BACA JUGA:Mie Aceh, Makanan Legendaris Khas Aceh yang Menggugah Selera, Begini Cara Membuatnya!
Ada hasil penelitian pada manusia yang menunjukkan dengan mengkonsumsi minyak zaitun dapat membantu dalam menurunkan resiko penyakit kanker, termasuk juga kanker payudara.
Apabila minyak zaitun ini rutin dikonsumsi bagi penderita kanker atau sebagai upaya pencegahan, maka kamu akan merasakan secara langsung manfaat dari yang ditimbulkannya.
3. Mencegah diabetes
Manfaat minyak zaitun untuk kesehatan selanjutnya, yaitu dapat membantu dalam mencegah diabetes apabila rutin dikonsumsi.
BACA JUGA:Menyusuri Sejarah Pempek dan Jenis-jenisnya, Makanan Legendaris Palembang!
BACA JUGA:4 Makanan Legendaris Musi Rawas Utara, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Penjajahan Belanda
Ada hasil penelitian yang mengatakan bahwa adanya hubungan antara pencegahan diabetes tipe 2 dengan konsumsi minyak zaitun, yang dapat membantu dalam mengatur gula darah di dalam tubuh.
Diabetes tersebut terjadi dikarenakan adanya glukosa yang tidak diatur secara baik maka akan mengakibatkan terjadinya diabetes tipe 2.
Maka dari itu, dengan rutin mengkonsumsi minyak zaitun bagi penderita diabetes maka dapat membantu dalam mengontrol gula dalam darah.
4. Mengurangi peradangan yang kronis
BACA JUGA:The Real Makanan Legendaris Palembang, Martabak HAR Berdiri Sejak 1947, Berikut Kisahnya!
BACA JUGA:Ini 6 Kuliner Khas Pagaralam yang Menjadi Makanan Legendaris dan Favorit
Manfaat minyak zaitun untuk kesehatan terbukti dalam penelitian selanjutnya, yaitu membantu dalam mengurangi peradangan kronis.
Dengan adanya peradangan kronis maka dapat memicu dari banyaknya penyakit kronis yang timbul seperti psoriasis dan rheumatoid arthritis.
Dengan adanya kandungan yang terdapat pada minyak zaitun yaitu kaya akan antioksidan, maka terbukti dalam penelitian hal ini mampu dalam membantu mengurangi peradangan yang kronis.