3 Rekomendasi Resep Botok Jadi Menu Sahur Malam Ini, Yuk Cobain
Ilustrasi - 3 Rekomendasi Resep Botok Jadi Menu Sahur Malam Ini, Yuk Cobain-YouTube Ika Mardatillah-
Seperti bawang, cabai, garam, gula, daun jeruk, dan lain sebagainya.
Jangan lupa supaya lebih fresh dan enak, siapkan daun pisang untuk membungkus botok, Yuk simak langsung resep dibawah ini.
BACA JUGA:Ragam Hidangan Khas Jawa Barat untuk Buka Puasa Ini Bisa Bikin Kamu Kebingungan Memilihnya
BACA JUGA:Burgo Makan Khas Palembang Cocok untuk Berbuka Puasa, Ini Resepnya
1. BOTOK LAMTORO (Petai Cina) CAMPUR
BAHAN :
100 gr lamtoro ( disebut juga petai cina bersih udah dikupas)
200 gr daun singkong (rebus tiriskan potong2)
200 gr tempe (potong dadu)
3 buah tahu putih (potong dadu)
20 gr udang papai kering(cuci tiriskan)
200 gr udang segar (bersihkan buang kotoran dipunggungnya)
300 gr Kelapa parut (pilih yang muda,parut memanjang)
1 butir telur
Daun Pisang + Tusuk gigi untuk membungkus.