Kabar Gembira Bagi ASN P3K, Kontrak Berlaku Sampai Pensiun

Kabar Gembira Bagi ASN P3K, Kontrak Berlaku Sampai Pensiun-IMCNEWS -

Pada undang undang ASN nomor 20 tahun 2023 ditentukan sebagai berikut 

1. Umur pensiun 60 tahun berlaku bagi pejabat pimpinan tinggi utama pejabat pimpinan tinggi madya dan pejabat pimpinan tinggi pratama.

BACA JUGA:Usulan 7.920 Formasi Kebutuhan ASN Muara Enim Disetujui KemenPANRB, Tenaga Honorer Bahagia!

BACA JUGA:ASN Lahat Keluhkan TPP 3 Bulan dan Rapel Kenaikan Gaji Belum Dibayar, Kok Bisa Ya?

2 . Umur pensiun 58 tahun berlaku untuk pejabat administrator dan pejabat pengawas sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan bagi pejabat fungsional.

3. Umur pensiun 58 tahun bagi pejabat pelaksana.

Itulah ketentuan masa kerja P3K yang sudah ditetapkan dalam UU ASN nomor 20 tahun 2023 semoga berbahagia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan