Suku-suku di Provinsi Aceh: Teritorial Suku Aceh,Gayo dan 12 Suku Asli Lain yang Turun Temurun di Sana
Editor: Eko Wahyudi
|
Senin , 03 Jun 2024 - 11:53
Tari Saman asal Aceh yang spektakuler dan memukau dunia.-you tube/BKN PDIP-
Selain masyarakat asli penduduk pendatang di Aceh juga ada beberapa yang cukup signifikan jumlahnya seperti Suku Jawa yang banyak terdapat di wilayah transmigrasi, Suku Batak, Melayu, dan Minangkabau karena jarak mereka relatif bersinggungan. Termasuk juga di perkotaan ada keturunan Tionghoa dan suku-suku lainnya.