9 Capaian UIN Raden Fatah dalam 4 Tahun Terakhir, Rektor: Wisuda ke-89 Perkokoh Integritas, Loyal dan Solid!

Dalam kurun waktu 4 tahun, UIN Raden Fatah berhasil meraih 9 capaian yang membawa kampus Islam ini dikenal di mata dunia-Foto: Tim Humas UIN Raden Fatah Palembang-

“Selain itu capaian yang tidak kalah penting dalam bidang pendidikan yakni UPT perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang telah meraih akreditasi A sejak tahun 2021,” terangnya.

2. Kinerja Bidang Riset

BACA JUGA:4 Website Penghasil Uang Terbaru 2024, Cocok Buat Kaum Rebahan

BACA JUGA:Kamu Tidak Suka Matematika? Nih 8 Jurusan Kuliah yang Bisa Kamu Pertimbangkan

Saat ini UIN Raden Fatah Palembang menjadi peringkat ke-4 SINTA Nasional, HAKI tumbuh 759 %, dan juga Scopus tumbuh 305%.

“Alhamdulillah juga UIN Raden Fatah Palembang telah memiliki 34 Jurnal teakreditasi. SINTA 2 berjumlah 3 jurnal (8.8 %), SINTA 3 berjumlah 11 jurnal (32,35%), SINTA 4 berjumlah 15 jurnal (44,11%) dan SINTA 5 berjumlah 5 jurnal (14.70%),” sebut Rektor.

3. Kinerja Bidang Pengabdian kepada Masyarakat

Hingga saat ini UIN Raden Fatah Palembang telah melakukan beberapa kegiatan diantaranya: KKN internasional, PKM Dosen internasional dan 6.796 bersertifikasi halal UMKM.

BACA JUGA:5 Cara Terbaru Klaim Saldo DANA Gratis, Simak Penjelasannya!

BACA JUGA:Gagas Perkumpulan Guru Sejarah se-Asia Tenggara, AGSI Siap Gelar Seminar Antar Bangsa di Brunei Darussalam

4. Kinerja Bidang Good University Governance (GuG)

UIN Raden Fatah meraih peringkat 1 maturity rating BLU se PTKIN di Indonesia.

Capaian IKU kita rata-rata pertahun mencapai 117 %. Unit tersertifikasi ISO mencapai 96 %. Pencapaian GUG SAKIP mencapai peningkatan 4,39%, SPIP mencapai peningkatan 6.04 %, Zona Integritas (ZI) mengalami peningkatan 17,70% dan PPID mengalami peningkatan 242 %.

Pembentukan dan pengembangan unit baru untuk mewujudkan GUG.

BACA JUGA:Suzuki Avenis 125: Revolusi Baru Skuter Sporty dengan Desain Nyeleneh yang Affordable!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan