Mencengangkan! Inilah 7 Mata Uang Terlemah di Dunia, Rupiah Urutan ke Berapa?
Mencengangkan! Inilah 7 Mata Uang Terlemah di Dunia, Rupiah Urutan ke berapa? -freepik-
1. Pound Lebanon (LBP)
Kini, pound Lebanon menjadi mata uang terlemah terhadap dolar AS.
Satu Pound Lebanon hanya setara dengan 0,000011 dolar AS atau 1 USD sama dengan 89.578 Pound Lebanon.
2. Rial Iran (IRR)
Menurut perhitungan Forbes, satu Rial Iran sama dengan 0,000024 USD.
Artinya 1 USD sama dengan 42.087 Rial Iran.
3. Dong Vietnam (VND)
Dong Vietnam juga menjadi mata uang terlemah terhadap dolar AS.
Nilai tukar uang ini terhadap dolar AS sebesar 0,000039 dolar AS per satuan dong atau 1 USD sama dengan 25.442 Dong Vietnam.
4. Kip Laos (LAK)
Mata uang ini diperkenalkan pada tahun 1950-an dengan nilai tukar setara 0,000046 USD per 1 Kip.