https://palpres.bacakoran.co/

Waduh! Penyuluh Narkoba BNNP Sumsel di YSPP Pusri, Apa Tujuannya?

Penyuluh Narkoba Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumsel memberikan sosialisasi Anti Narkoba pada Siswa SMP dan SMA YSPP Pusri di aula Sekolah YSPP Pusri, Selasa 10 September 2024.--humas BNNP Sumsel

"Bahkan kita dapati dapat memacu kerja otak dan meningkatkan aktivitas tubuh contohnya kokain, amfetamin (Ekstasi), Methampetamin (Sabu) kafein, nikotin, sedangkan efeknya gangguan sistem saraf (termasuk stroke), serangan Jantung," tambahnya.

Sehingga menyebabkan halusinasi contohnya ganja, sabu, ekstasi, jamur, dan inhalansia dengan efeknya mengubah fungsi saraf panca indra, mata merah dan mengantuk, paranoid dan halusinasi, kejang-kejang hingga kematian.

BACA JUGA:Melampaui Standar Jakarta: LRT Sumatera Selatan Bawa Palembang ke Era Transportasi Modern, Nikmati View Ampera

BACA JUGA:Pemerintah Bakal Lelang 7 Ruas Jalan Tol Tahun 2025 dengan Investasi Rp124 Triliun, 2 Proyek Gagal di Awal

"Kita harapkan dengan sosialisasi yang kita lakukan akan berdampak baik, dengan memberitahukan kepada generasi muda efek dari barang haram tersebut," tandasnya.

Kegiatan ini juga dihadiri oleh Pimpinan Denson Prima Utama, Pimpinan Pancautama, Pimpinan Palmindo, Perwakilan Pimpinan Rotary Club Palembang. 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan