Hewan Hidup Disajikan di Atas Piring dalam Hidangan Ini. Kamu Berani Coba?
Ikizukuri, hidangan hewan hidup dari ikan yang berasasl dari Jepang.-foodnews-
BACA JUGA:8 Kuliner Khas Bali Nikmatnya Bikin Balik Lagi, Yuk Cobain
8. Bulu Babi, Indonesia
Bulu babi hewan yang banyak di laut atau pinggiran pantai, yang dapat melukai kulit, sehingga jika tertusuk bulu babi dapat berbahaya karena bagian durinya mengandung racun yang menyengat, serta bisa memicu infeksi.
Namun, di Bali, bulu babi ada hidangan bulu babi saat masih segar dan duri-durinya masih bergerak. Bulu babi oleh banyak orang di Bali dianggap sebagai hidangan lezat yang mengunggah selera.
Untuk menyantapnya, saat masih bergerak bulu babi disajikan langsung dengan cangkangnya dan tanpa tambahan bumbu apapun.
Itu beberapa hidangan hewan hidup yang banyak penggemarnya. Kamu mau coba?