https://palpres.bacakoran.co/

Ini Istilah Kuliner yang Familier dan Padanannya dalam Bahasa Indonesia

Appetizer, istilah dalam dunia kuliner yang padanannya dalam bahasa Indonesia adalah hidangan pembuka-foodhealth-

BACA JUGA:Petualangan Kuliner di Palembang: 5 Hidangan Tradisional yang Menggugah Selera, Harganya Murah Meriah!

9. Side dish

Hidangan ini biasanya disajikan bersama hidangan utama. Istilah ini punya padanan bahasa Indonesia side dish yakni  hidangan pendamping

10. Garnish

Istilah ini untuk menggambarkan dan berfungsi untuk mempercantik dan memperindah tampilan hidangan sehingga menggugah selera. Dalam bahasa Indonesia padanan kata garnish adalah hiasan

11. Glaze

Istilah ini ternyata sudah punya padanan dalam bahasa Indonesianya lho, yaitu glasir.

BACA JUGA:Taco Salmon dengan Salsa Nanas, Hidangan Klasik Meksiko yang Layak Kamu Coba

12. One dish meal

One dish meal, kamu biasa menyebutnya dengan istilah hidangan sepinggan. Makna ini dinyatakan demikian karena keduanya mempunyai makna yang sama.

13. Overcooking

Ini merupakan istilah dalam memasak yang mengacu pada kondisi makanan dimasak terlalu lama atau dengan suhu terlalu tinggi. Kamu bisa mengatakan overcooking dengan kematangan atau terlalu matang. Sedikit lebih halus daripada hangus atau gosong. 

BACA JUGA:Hidangan Khas Papua Selatan, Bulan Puasa Usai Bisa untuk Hidangan Lebaran

14. Sprinkle

Istilah asing  ini dipadankan menjadi istilah bahasa Indonesia, yakni taburan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan