https://palpres.bacakoran.co/

5 Pilihan Makanan Penderita Diabetes yang Aman, Apa Saja?

Kandungan makanan ini sangat aman untuk penderita diabetes akrena tidak memicu gula darah menjadi naik--yt/ SKWAD Health

- Buah-buahan, termasuk beri, pisang, dan tomat;
- Umbi-umbian, termasuk ubi jalar dan kentang

- Biji-bijian utuh, seperti oat dan beras merah
- Kacang-kacangan, termasuk kacang polong dan petai Cina

BACA JUGA:Hasil Studi: Sering Begadang Bisa Sebabkan Diabetes Tipe 2

BACA JUGA:Komplikasi Diabetes Bisa Sebabkan Kebutaan Tanpa Gejala, Waspadalah!

- Barang gandum utuh, misalnya roti yang dibuat dari gandum utuh

Nasi putih, roti putih makanan ini terdapat karbohidrat olahan sehingga dapat meningkatkan kadar gula darah lebih cepat, maka dari itu penderita diabetes dianjurkan mengurangi makan makanan ini.

2. Serat

Penderita diabetes dianjurkan makanan kaya serat karena dapa membantu mengurangi kadar gula darah. Makanan berserat tinggi tersedia dalam berbagai bentuk dan bermanfaat untuk dimakan, seperti:

BACA JUGA:Kapan Waktu Olahraga yang Tepat Untuk Penderita Diabetes? Simak Ulasan Ini

BACA JUGA:Penderita Diabetes Boleh Mengonsumsi Air Kelapa Muda, Simak Penjelasan Ahli

• Buah-buahan seperti pir, apel, dan papaya
• Sayuran seperti selada, bayam, dan brokoli

• Kacang-kacangan seperti almond, kacang tanah, dan chestnut
• Biji-bijian seperti biji rami, biji chia, dan artichoke

3. Protein

protein juga disarankan untuk penderita diabetes karena protein salah satu dari tiga makronutrien penting.

BACA JUGA:Merasa Haus Terus Padahal Banyak Minum, Awas Gejala Diabetes!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan