Ada Kegiatan Apa di Gudang Penyimpanan Logistik KPU OKU Selatan!
Bertempat Gudang Penyimpanan Logistik KPU Kabupaten OKU Selatan telah dilaksanakan Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak Kabupaten OKU Selatan Tahun 2024, Ahad 24 November 2024.--Humas Kejati Sumsel
Ke Kantor Sekretariat PPK atau tempat yang telah di sediakan oleh Pemerintah Daerah setempat.
Kemudian, Logistik akan di jemput dari kantor Sekretariat PPK atau tempat yang telah di sediakan oleh Pemerintah Daerah setempat untuk di bawa Ke Gudang Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan.
BACA JUGA:Wah! Ada Giat Apa, Asintel Kejati Sumsel Berada di Kantor Badan Pertahanan
BACA JUGA:Begini Klarifikasi Kejati Sumsel Terkait Berita Viral Perkara Penganiayaan
Bahwa selanjutnya jadwal Pendistribusian Logistik pada hari Senin tanggal 25 November 2024 yaitu Kecamatan Muaradua.
Kemudian Kecamatan Buay Rawan, Buay Sandang Aji, Buay Runjung, Runjung Agung, Tiga Dihaji, Buay Pemaca, Buana Pemaca, Simpang dan Kecamatan Buay Pematang Ribu Ranau Tengah.
"Bahwa Tahapan pendistribusian logistik ini menjadi momentum awal penting dalam memastikan Pilkada Serentak 2024 berjalan sesuai harapan," ungkapnya.
Yakni aman, tertib, dan demokratis. Sebagai salah satu kabupaten dengan tantangan geografis yang cukup berat, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan menunjukkan komitmen penuh dalam mendukung penyelenggaraan pemilu yang sukses dan kredibel.
BACA JUGA:Perwakilan Kejati Sumsel Ini Hadir di Rapat Koordinasi Daerah Panitia Pemilihan Kecamatan Se-Sumsel
BACA JUGA:Ada Rapat Internalisasi Zona Integritas Menuju WBK, Sosok Pejabat Kejati Sumsel Ini Pimpin, Siapa?
lanjut dia mengatakan, logistik yang didistribusikan mencakup surat suara, kotak suara, tinta, hingga perlengkapan lain.
Serta Pendistribusian Logistik Pemilihan Kepala Daerah Serentak Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan Tahun 2024 berlangsung lancar, aman dan tertib.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"