https://palpres.bacakoran.co/

3 Pemain Ini Seharusnya Masuk Skuad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?

Ada 3 pemain ini seharusnya masuk skuad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, siapa saja?-Instagram/@justinhubner5-

Keputusan Shin Tae-yong tidak memanggil Saddil Ramdani ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024 mendapat sorotan publik.

Padahal, pemain abroad ini merupakan andalan klubnya di Liga Malaysia, Sabah FC.

BACA JUGA:Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024? Ini Kata Erick Thohir

BACA JUGA:Timnas Indonesia Masih Cukup Kuat Meski Bermaterikan Skuad Muda di Piala AFF 2024

Punya kualitas mumpuni, Saddil nyatanya sulit mendapatkan kepercayaan Shin Tae-yong. 

Saddil kali terakhir membela Timnas Indonesia pada laga persahabatan melawan Libya, 28 Januari 2024. 

Saat itu winger 25 tahun tersebut hanya bermain 10 menit ketika Indonesia kalah 1-2.

Sejak saat itu, Saddil tak lagi dipercaya masuk skuad Timnas era Shin Tae-yong di berbagai ajang internasional. 

Termasuk Piala Asia U-23 2023 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Saat itu, Ketua Badan Tim Nasional (BTN) Sumardji menjelaskan keputusan pencoretan Saddil murni berdasarkan pertimbangan Shin Tae-yong.

"Yang jadi pertimbangan penetapan skuad ini kan ada tiga, yang pertama performa, kedua disiplin, dan yang ketiga attitude. Jadi tiga itu yang jadi acuan," kata Sumardji.

 

2. Ramadhan Sananta

Shin Tae-yong paham betul kualitas Ramadhan Sananta.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan