https://palpres.bacakoran.co/

4 Rekomendasi Destinasi Wisata Alam Sumatera Selatan untuk Liburan Tahun Baru Imlek 2575

4 Rekomendasi Destinasi Wisata Alam Sumatera Selatan untuk Liburan Tahun Baru Imlek 2575-Kolase-

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Tahun baru Imlek 2575 semakin mendekat, dan jika Anda masih mencari tempat untuk menghabiskan liburan yang menarik, Sumatera Selatan adalah jawabannya! 

Provinsi ini tidak hanya kaya akan budaya dan sejarahnya, tetapi juga menawarkan sejumlah destinasi wisata alam yang memukau. 

Jadi, siapkan kamera dan semangat petualangan Anda karena kami akan mengulas 4 destinasi wisata alam terbaik di Sumatera Selatan untuk liburan Imlek Anda!

1. Punti Kayu: Pesona Alam di Tengah Kota

BACA JUGA:3 Shio ini Memiliki Potensi Angpao Tebal Di Tahun Baru Imlek 2575, Jangan Boros Ya!

BACA JUGA:Libur Panjang Isra Miraj dan Tahun Baru Imlek, KAI Divre III Palembang Siapkan 16.618 Tiket KA

Punti Kayu tidak hanya menawarkan kesegaran alam yang memikat, tetapi juga kepraktisan karena lokasinya yang berada di tengah kota. 

Anda dapat dengan mudah mengaksesnya menggunakan kendaraan umum. 

Dalam taman wisata alam ini, Anda akan disuguhi dengan keberagaman flora dan fauna yang menakjubkan. 

Dari 71 jenis pohon hingga beragam spesies hewan seperti monyet ekor panjang dan burung elang bondol, Punti Kayu akan memanjakan mata dan jiwa Anda. 

BACA JUGA:Resep Ngohiong Ayam Udang, Hidangan Lezat untuk Merayakan Tahun Baru Imlek 2575!

BACA JUGA:Masih Banyak Pertanyaan Imlek Itu Hari Raya Agama Apa? Ini Penjelasannya

Cocok untuk piknik keluarga atau sekadar santai menikmati keindahan alam!

2. Gunung Dempo: Petualangan Mendaki di Atap Sumatera Selatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan