Amankan Natal dan Tahun Baru, Yonif 143/TWEJ Ikut Apel Gelar Pasukan Ops Lilin Krakatau
Prajurit Yonif 143/TWEJ ikuti apel gabungan Ops Lilin Krakatau 2023 bertempat di Lapangan Sat Brimob Polda Lampung Rawa Laut, Kecamatan Tanjungkarang Timur, Kota Bandar Lampung.--Pendam II/Swj
BACA JUGA:Beri Motivasi Anggota Yang Sakit, Danrem 044/Gapo Menjenguk Serma Robet
Serta meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan YME, sehingga apabila kita ingin berbuat menyimpang atau berbuat pelanggaran, kita akan selalu ingat kembali kepada Tuhan Yang Maha Esa.
"Tetap jaga Netralitas TNI pada saat menjelang pemilu tahun 2024, Ciptakan kondisi yang aman dan berprestasi di dalam satuan," ucap Danyonif 143/TWEJ Mayor inf Danang Setiaji.
Serta, katanya memanfaatkan lahan yang masih kosong untuk ketahanan pangan, dan jangan buat pelanggaran sekecil apapun.
"Jadi kita harus memanfaatkan lahan yang masih kosong untuk ketahanan pangan," ungkap Danyonif 143/TWEJ.
BACA JUGA:Kabintaljarahdam II/Swj Jadi Narasumber di Acara Dialog Sejarah dan Wawasan Kebangsaan
BACA JUGA:Wujud Kepedulian Kepada Petani, Prajurit Kodim 0421/LS Bantu Rawat Kebun Pepaya
Setelah memberikan Pengarahan Danyonif 143/TWEJ mengajak prajurit Kipan B dan Persit KCK Ranting 3 kipan B.
Untuk melaksanakan jalan sehat, olahraga bersama hingga melanjutkan kegiatan dengan melakukan foto bersama.*