https://palpres.bacakoran.co/

Atasi Kemacetan Nataru 2026, Jalan Tol Palembang-Betung Dibuka 2 Arah

Hutama Karya akan memberlakukan dua arah pada jalan tol Palembang-Betung untuk mengatasi kemacetan Nataru 2026--sumber foto: HKI Infrastruktur

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Jalan tol Palembang-Betung akan dibuka dua arah selama periode Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026.

Hal ini dilakukan untuk mengatasi kemacetan akibat dari peningkatan volume kendaraan.

Mengingat, jalan tol Palembang-Betung merupakan ruas akses strategis yang menghubungkan sejumlah kota besar.

Langkah penting yang diambil berupa pembukaan jalur Tol Palembang-Betung secara dua arah selama periode Nataru 2026 diharapkan dapat menjadi solusi efektif untuk mengurangi kepadatan lalu lintas dan memberikan kenyamanan bagi para pengguna jalan.

BACA JUGA:Pembangunan Jembatan Musi di Jalan Tol Palembang-Betung Dikebut, Lebaran 2026 Bisa Dilalui!

BACA JUGA:Pembangunan Jalan Tol di Sumsel Berlanjut, Dampak ke Ekonomi Masih Dipertanyakan!

Rencana pembukaan jalan Tol Palembang-Betung seksi 2 Rengas-Pangkalan Balai untuk dua arah selama libur Nataru 2026.

Keputusan ini diambil sebagai langkah antisipasi terhadap potensi kemacetan panjang yang sering terjadi selama periode tersebut.

Berikut adalah manfaat utama dari pembukaan Tol Palembang-Betung dua arah saat Nataru 2026:

1. Pengurangan Kepadatan Lalu Lintas

BACA JUGA:Jalan Tol Palembang-Betung Ditargetkan Beroperasi Penuh pada Idul Fitri 2026!

BACA JUGA:Jalan Tol Trans Sumatera di Sumsel Rampung 2025, Era Baru Mobilitas dan Ekonomi!

- Mengurangi kepadatan lalu lintas di jalan arteri utama yang selama ini menjadi titik-titik kemacetan.

- Menyediakan jalur alternatif yang lebih lancar bagi para pengguna jalan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan