https://palpres.bacakoran.co/

Apakah Boleh Memakai Minyak Zaitun untuk Wajah Setiap Hari? Yuk Simak Penjelasannya!

Memakai minyak zaitun setiap hari diperbolehkan, namun disarankan untuk menggunakan minyak zaitun yang tidak berlebihan dan tipe wajah sensitif.--Sumber: Freepik

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Minyak zaitun telah lama dikenal sebagai bahan alami yang bermanfaat untuk perawatan kulit, terutama untuk wajah.

Namun, penting untuk mengetahui apakah aman dan dianjurkan untuk menggunakan minyak zaitun secara teratur setiap hari.

Sebab, minyak zaitun sebenarnya bisa kamu gunakan untuk kecantikan wajah rutin setiap hari.

Namun bagi yang memiliki wajah bertipe sensitif dan mudah berjerawat, sebaiknya berkonsultasi dulu dengan dokter.

BACA JUGA:Terbukti Dalam Penelitian Silakan Cek Sendiri! Ini 4 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kesehatan

BACA JUGA:5 Keuntungan Luar Biasa Menggunakan Minyak Zaitun, Nomor 3 Cocok untuk Permasalahan Kaum Hawa

Meskipun kandungan dalam minyak zaitun kaya manfaat, sebaiknya penggunaan minyak zaitun setiap hari harus tetap memperhatikan kondisi kulit wajah.

Terlebih lagi jika memiliki riwayat alergi dengan buah zaitun.

Manfaat minyak zaitun memang paling sering didapatkan dari pengaplikasian pada wajah dengan cara dioles.

Untuk memperoleh manfaat lebih besar, gunakanlah salah satu minyak zaitun jenis extra virgin.

BACA JUGA:Sejuta Manfaat Bagi Umat? Temukan 5 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Kesehatan Bayi Hingga Lansia

BACA JUGA:Masak Nasi Dicampur Minyak Zaitun Jadi Lebih Sehat, dr Zaidul Akbar Beri Penjelasan Ini

Minyak zaitun extra virgin tidak banyak melewati pemrosesan.

Itu sebabnya kandungan-kandungan yang bermanfaat di dalamnya seperti vitamin dan antioksidan bisa dipertahankan dan tidak banyak hilang dalam pemrosesan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan