Tetap Nyaman di Musim Penghujan, Gimana Caranya? Ini 6 Perlengkapan yang Wajib Anda Siapkan Sebelum Hujan

Tetap Nyaman di Musim Penghujan, Gimana Caranya? Ini 6 Perlengkapan yang Wajib Anda Siapkan Sebelum Hujan--freepik

Ada baiknya kita mencari payung berukuran tidak terlalu besar, agar tetap praktis untuk dibawa bepergian.

ACE Hardware merekomendasikan payung lipat dengan case dari Passport yang punya desain minimalis yang dilengkapi dengan case, sehingga sangat mudah untuk dibawa kemana-mana.

BACA JUGA:BALADEWA Wajib Baca! 7 Poin Penting Saat Nonton Konser Dewa 19 di Ogan Ilir

BACA JUGA:Bagaimana Peta Kekuatan Grup Skuad Garuda di Piala Asia 2023? dan Siapa Tim Paling Sukses di Turnamen Ini

Pokoknya simple banget saat dibawa kemana-mana karena dimensi payung ini hanya 7 x 7,5 x 4,5 cm.

Tinggal masuk tas, payung ini gak bikin ribet!

2. Jas hujan

Perlengkapan kedua agar kita tetap nyaman sehingga tidak boleh dilupakan ketika musim penghujan yakni jas hujan. 

BACA JUGA:5 Bulan Dibuka, Tol Indra-Prabu Telan 3 Korban Jiwa dari 6 Kali Kejadian Kecelakaan

BACA JUGA:Musi Rawas Utara Terendam Banjir, 1 Kecamatan Tergenang Sudah dari 31 Desember 2023

Terutama bagi pengendara motor, jas hujan jadi perlengkapan wajib yang disimpan bawah jok motor. 

Sehingga saat sedang diburu waktu dan tetiba turun hujan, anda tetap dapat melanjutkan perjalanan dengan mengenakan jas hujan ini tanpa khawatir basah kuyup. 

Untuk jas hujan, ACE Hardware merekomendasikan set jas hujan atasan dan bawahan dari Soleil.

Pilihan set jas hujan ini bisa menutupi seluruh bagian tubuh anda, agar tidak basah terkena air hujan. 

BACA JUGA:Jangan Telalu Lama Meninggalkan Kucing Sendirian di Rumah, Apa Risikonya?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan