Sinergi Satgas Yonif 200/BN Dibawah Komando Kodam II/Swj dan Polres Jayawijaya Amankan Wilayah Jayawijaya

Polres Jayawijaya menggelar silaturahmi ke jajaran pos Satgas Yonif 200/BN dibawah komandio Kodam II/Swj dilanjutkan patroli bersama di seputaran Kabupaten Jayawijaya, Papua Pegunungan.--Pendam II/Swj

Selanjutnya dikatakannya, pemberian pelayanan kesehatan ini dilaksanakan untuk mewujudkan perilaku hidup bersih, sehat dan juga sebagai wujud cinta serta kepedulian kami terkait masalah kesehatan di wilayah Distrik Kelila.

"Dengan dilaksanakannya pemberian pelayanan kesehatan ini kami dapat mengetahui langsung kehidupan masyarakat di sini dan kami dapat mengajarkan cara hidup bersih dan sehat," tambahnya.

BACA JUGA:Siap Tugas Operasi, Yonif 141/AYJP Wilayah Kodam II/Swj Cek Mental Idiologi Prajurit

BACA JUGA:Sukseskan Ketahanan Pangan, Prajurit Kodim 0412/LU Wilayah Kodam II/Swj Bantu Petani Rawat Kebun Jagung

Sementara itu, Sepita Yikwa sebagai salah satu warga yang menerima pelayanan kesehatan mengucapkan terima kasih.

Kepada personel Pos Kelila Satgas Yonif 200/BN yang telah berkunjung ke kampungya dan memberikan pelayanan kesehatan.

"Terima kasih Bapak TNI. Masyarakat sangat terbantu dengan adanya pelayanan kesehatan. Semoga kegiatan ini terus rutin dilaksanakan untuk membantu mewujudkan hidup bersih dan sehat," ucapnya.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan