Ini Fakta Menarik Lain di Balik Keajaiban Tempe yang Kamu Juga Harus Tahu

Banyak fakta menarik lain tentang tempe yang kini sudah mendunia ini.-Dirjen Pelayanan Kesehatan-

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Siapa orang Indonesia yang tidak kenal tempe? Ya, makanan asli Indonesia yang terbuat dari kacang kedelai yang difermentasi itu punya banyak hal unik.

Tidak butuh waktu yang terlalu lama  dalam proses pembuatannya sehingga mudah dijumpai di pasaran dengan harga yang terjangkau (murah).

Sehingga tempe menjadi makanan yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia sehari-hari.

Makanan ini memiliki kandungan gizi yang sangat baik, seperti kandungan protein yang tinggi, vitamin, dan juga mineral serta berbagai manfaat lainnya.

BACA JUGA:Coba Tebak Lebih Sehat Mana, Tempe atau Tahu? Begini Penjelasan dari Ahli Kesehatan!

Untuk kamu pecinta tempe, mari simak hal-hal menarik seputar tempe yang perlu kamu ketahui.

1. Sejarah dan asal-usul tempe

Makanan tradisional kegemaran banyak orang ini dikenal dengan nama tempe yang ternyata berasal dari bahasa Jawa kuno yaitu Tumpi. Tumpi berarti makanan yang berwarna putih. 

Pertama kali dibuat masyarakat di daerah Bayat, Klaten, Jawa Tengah, dan sudah dikonsumsi sekitar tahun 1700.

Bahwa tempe yang unik asal Indonesia, kata ‘tempe’ berasal dari bahasa Jawa kuno karena zaman Jawa kuno terdapat makanan berwarna putih yang terbuat dari tepung sagu yang dinamakan tumpi. 

BACA JUGA:Bikin Nambah Nasi Terus! Resep Sambel Tempe Kemangi dari Bahan Sederhana Anti Gagal

Tempe segar yang berwarna putih terlihat mirip dengan makanan tumpi tersebut sehingga dinamakan mirip antara tumpi dan tempe.

2. Tempe mendunia

Makanan tradisional ini ternyata sudah mendunia. Sudah banyak negara-negara yang ikut memproduksi dan mengkonsumsi tempe. Negara-negara itu misalnya negara Jepang, Belanda, Kanada, Jerman dan negara lainnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan