Dari 428 Sekolah Baru 8 yang Ikut Program Adiwiyata, Ini Langkah Cepat DLH Lahat
Staf Ahli Pemkab Lahat Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, HM Dodi Alfiansyah ST Msi, memberikan arahan dihadapan peserta sosialisasi sekolah Adiwiyata, Selasa 19 Maret 2024-Foto:Bernat Albar-palpres
Tidak tutup kemungkinan, lanjutnya, tahun depan data Adiwiyata juga menjadi salah satu unsur penilaian Piala Adipura dan Program Kampung Iklim (Proklim).
"Apalagi sejauh ini Kabupaten Lahat sudah 10 kali berturut-turut meraih Adipura, dan 3 kali berhasil meraih trophy utama Proklim, yang tentu saja tidak mudah menggapainya," tandas dirinya. *