Cara Login DANA Tanpa Aplikasi, Transfer Uang Lebih Praktis dan Aman
Transfer uang melalui DANA saat ini sangat praktis dan aman karena cukup lewat browser tanpa aplikasi--Sumber: Youtube/ArnataTv
Hal ini menunjukkan jika transfer uang melalui DANA akan semakin cepat dan aman dengan sistem pembayaran yang distandarisasi oleh Bank Indonesia.
Dengan banyak fitur tersebut, kamu juga tidak perlu mendownload aplikasi DANA karena bisa diakses melalui browser google.
BACA JUGA:Selisih Waktu Imsak dan Buka Puasa Hari Ini di Jakarta dan Palembang, Rabu 20 Maret 2024
BACA JUGA:Penyebab Aktor Donny Kesuma Meninggal Dunia, Sempat Membaik Setelah Dirawat di RS
Cara login DANA tanpa aplikasi ini pun cukup mudah dan praktis.
Sebab biasanya login ke aplikasi DANA harus memasukkan nomor telepon dan kode OTP yang dikirimkan melalui SMS.
Namun kini kamu dapat dengan mudah mengakses DANA melalui browser tanpa aplikasi tambahan.
Begini cara login DANA tanpa aplikasi:
BACA JUGA:Makanan Khas Lampung Ini Pasti Bikin Buka Puasa Kamu Puas, Ada Gagodoh dan Es Serbet Kweni
BACA JUGA:Es Kembang Tahu Legend di Kota Lubuklinggau, Cocok Untuk Buka Puasa
1. Buka browser perangkat Anda.
2. Kunjungi website DANA https://www.dana.id/.
3. Klik Masuk.
4. Masukkan nomor telepon Anda.