Resep Lasagna Bolognaise Creamy dan Anti Gagal, Cocok Banget untuk Ngemil Tapi Gak Mau yang Berat!

Sabtu 11 May 2024 - 17:10 WIB
Reporter : Dian Cahyani Fitri
Editor : Dian Cahyani Fitri

- 75 gr cheedar parut

- Garam, lada & parutan pala secukupnya (adjust dengan lidah kalian)

Pasta:

- Pasta lasagna secukupnya (gw pakai 6 lembar, tapi kelebihan hehe)

- Mozarella cheese buat topping

BACA JUGA:Resep Pepes Ikan Bumbunya Meresap Sempurna, Dijamin Bikin Ketagihan

Cara Membuat Bolognaise sauce:

Persiapkan Tomat:

Cuci bersih tomat segar dan buang bagian ujungnya, kemudian rebus tomat dalam air mendidih selama 30-40 detik, kemudian rendam dalam air dingin.

Kulit tomat akan mudah terlepas, lalu kupas dan potong tomat kasar atau blender jika diinginkan.

BACA JUGA:Enaknya Beneran! Resep Miso Goreng Jamur Kuping, Bikinnya Simple dan Praktis

Siapkan Bumbu:

Cincang halus bawang Bombay dan bawang putih, potong wortel menjadi dadu kecil.

Tumis Bumbu:

Panaskan olive oil dalam wajan, kemudian tumis bawang Bombay dan bawang putih hingga harum, tambahkan daging sapi cincang dan tumis hingga berubah warna.

BACA JUGA:Happy Weekend! Yuk Bikin Resep Cumi Bakar Menu Makan Malam Rasanya Maknyus Dijamin Anti Alot

Kategori :