"Jika ini tidak segera ditindak lanjuti, kami akan melakukan aksi lagi, jika kami akan menyeberang aksi di Kejagung," tukasnya.
Menanggapi aksi Demo, Kasi Intelijen Kejari Ogan Ilir, Gita Santika Ramadhani mengaku, masalah ini sudah ditangani langsung pihak Dirjen Kementerian Perkim
"Sudah ditangani, bukan kami tidak menindak lanjutinya, karena diambil alih pusat, ada balasan dari Dirjen, mereka sudah turun mungkin tahapannya masih tahap penghitungan. Intinya sudah ada tindak lanjut," terangnya. *
Kategori :