4. Mengatasi jerawat
Manfaat daun kelor lainnya untuk wajah yaitu mengatasi jerawat.
Manfaat mengatasi jerawat tidak perlu diragukan lagi.
Karena kandungan vitamin dan protease pada daun kelor terbukti dapat mengatasi jerawat.
Untuk mendapatkan khasiatnya sangat mudah, yaitu cukup haluskan daun kelor hingga benar-benar halus.
Kemudian tambahkan buah naga dan madu untuk dijadikan masker wajah dan diamkan selama 30 menit.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal gunakan masker ini 2 hari sekali selama 1 bulan, maka kamu akan mendapatkan hasil wajah bebas jerawat.
5. Mengatasi kulit berminyak
Kemudian manfaat dari daun kelor selanjutnya yaitu untuk mengatasi kulit berminyak.
Karena kulit berminyak bisa diatasi dengan mengonsumsi vitamin A, E, dan C.
Dan semua jenis vitamin tersebut ada pada daun kelor.
Kamu bisa menggunakan daun kelor sebagai masker untuk mendapatkan manfaatnya.
Selain itu kamu bisa juga menambahkan alpukat untuk meningkatkan vitamin E pada masker.