Curah Hujan Minim, Pemadaman Karhutla Melalui Darat Diperkuat
Kepala PPI Manggala Agni Sumatera Daops XVII Sumatera, Ferdian Krisnanto ketika menjelaskan kepada Kapolda Sumsel Irjen Pol Rachmad Wibowo perihal kesulitan memadamkan api di Kubah Gambut dengan kedalaman lebih dari enam meter di daerah kecamatan Pedamara--
Kemudian juga tas ransel, jet shooter, pompa portabel, kacamata, sepatu boot, dan perlengkapan medis seperti MTP serta berbagai hal lainnya.
"Personel kita akan bertugas selama 14 hari hingga 13 November 2023 nanti, personel ini akan ditempatkan di wilayah OKI untuk membantu memadamkan api," terangnya.
Bahkan lanjut Kombes Pol Supriadi mengatakan, personel juga akan melakukan pemantauan, dan memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdampak Karhutla.
"Dalam upaya ini, kita juga menyediakan kendaraan dinas seperti truk pengangkut personel Sat Brimob Polda Sumsel, double cabin Dit Samapta Polda Sumsel, dan bus pengangkut personel Dit Samapta Polda Sumsel," tambahnya.
BACA JUGA:Tingkatkan Pelayanan Publik, Polda Sumsel Gelar Giat Ini di Hotel Berbintang di Palembang
BACA JUGA:November Telah Tiba, Berikut Lirik Lagu 'November Rain' Guns N' Roses Lengkap dengan Chord Gitar
Sementara itu, Kapolda Sumsel Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK mengatakan bahwa keberangkatan personel ini adalah bagian dari komitmen Polda Sumsel dalam mendukung upaya penanggulangan Karhutla di wilayah OKI.
Ia juga menyampaikan apresiasi kepada semua personel yang bersedia terlibat dalam operasi ini serta mengingatkan pentingnya keselamatan dan kerja sama tim selama pelaksanaan misi ini.
Dengan semangat kebersamaan dan dedikasi tinggi, personel Dit Samapta dan Satbrimob Polda Sumsel siap memberikan kontribusi maksimal, dalam upaya memadamkan Karhutla.
"Hingga bahkan personel kita itu akan melindungi keamanan serta keselamatan masyarakat di Kabupaten OKI, Provinsi Sumsel," tutup Irjen Pol Wibowo.
BACA JUGA:Tradisi 'Berayak' di Lahat Sumatera Selatan Tak Lekang Dimakan Waktu, Yuk Mari Kita Telusuri
BACA JUGA:Toko Oleh-Oleh di Pagaralam Mendadak Menggeliat, Ternyata Ini Sebabnya!
Tindakan tegas Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) terhadap para pelaku Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) mendapatkan respon positif dari berbagai pihak.
Salah satunya dari Cipayung Plus Sumsel yang merespon positif langkah tegas Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK dalam memberikan tindakan tegas terhadap para pelaku Karhutla.