Jelang Lebaran Haji 2024, Ini 7 Tips Menyimpan Daging Kurban Agar Tahan Lama, Bisa Awet Setahun!
Jelang Lebaran Haji 2024, Ini 7 Tips Menyimpan Daging Kurban Agar Tahan Lama, Bisa Awet Setahun!-YouTube/HANUM TRIA-
2. Marinasi Daging Sebelum Disimpan
Memarinasi atau membumbui daging kurban sebelum disimpan di dalam freezer bisa jadi cara yang baik.
Cara ini juga akan membuat daging tahan lama saat disimpan.
Kamu bisa menggunakan bumbu seperti kunyit, garam, gula, dan bawang.
Sebab bumbu tersebut mengandung zat antibakteri alami yang mampu membunuh bakteri pada daging.
3. Simpan di Wadah Kedap Udara
Sebelum dimasukan ke dalam kulkas, lebih baik jika daging disimpan dalam wadah yang kedap udara.
Hal ini disebabkan paparan udara dalam kulkas yang dapat memicu berkembangnya bakteri di permukaan daging.
Selain wadah kedap udara, kamu juga bisa membalut daging dengan bungkus plastik atau cling wrap.
Agar lebih aman, kamu bisa menambahkan lapisan kantong plastik gelap untuk meminimalisir paparan cahaya.
BACA JUGA:6 Tradisi Unik Lebaran Haji 2024 di Berbagai Daerah Indonesia, yang Lain Mana Punya!
BACA JUGA:Hari Raya Idul Adha Kenapa Disebut Lebaran Haji atau Hari Raya Kurban, Yuk Simak Penjelasan
4. Potong dan Sortir Daging Menjadi Ukuran Kecil