Cakep, Jago Bola, Masih Belia, Berikut Daftar 5 Pemain Timnas Indonesia U-17 Paling Muda, Keren Kan?
Timnas U-17 saat tiba di Surabaya setelah dari Jerman dan Jakarta-Instagram PSSI-
Menjelang gelaran Piala Dunia U-17 beberapa waktu lalu, nama Welberlieskott Jardim sering dibahas di banyak media.
Welberlieskott Jardim lahir di Banjarmasi pada tanggal 25 April 2007.
Saat ini Jardim sedang memperkuat Tim Junior Sao Paulo FC U-17 dari Brasil.
BACA JUGA:Negosiasi Intens: Peluang David De Gea Kembali ke Spanyol dengan Real Betis
Welber Jardim mendapatkan darah keturunan Brasil dari Ayahnya, Elisangelo Jardim de Jesus yang juga merupakan seorang pemain bola.
Diketahui, Elisangelo adalah pemain asing Brasil yang pernah merasakan rumput di Indonesia di era awal 2000-an, kala itu ia memperkuat tim Persiba Balikpapan.
Saat bermain di Indonesia inilah Elisangelo lalu bertemu dengan perempuan asal Banjarmasin, bernama Lielyana Halim (ibunya Jardim) dan kemudian menikahinya.
Setelah tidak lagi bermain untuk tim di Indonesia, Elisangelo memboyong keluarganya kembali ke Negara asalnya Brasil.
BACA JUGA:Diego Simeone Perpanjang Kontrak: Menandai Era Baru Kesuksesan dan Dedikasi Bersama Atletico Madrid
4. Mokhamad Hanif Ramadhan
Pemain muda selanjutnya adalah Mokhamad Hanif Ramadhan, Hanif terlahir di Bangil pada tanggal 26 November 2006.
Persis sama seperti Zidan, Hanif juga merupakan salah satu pemain Timnas U-16 yang mempersembahkan trofi Piala AFF U-16 pada tahun 2022 lalu.
5. Achmad Zidan Arrosyid