4 Titik Traffic Light Kota Lahat Terdengar Nyanyian Lagu, Kira-kira Judulnya Apa Ya
LAGU DAERAH : Kini setiap Traffic Light dalam Kota Lahat dipasang lagu daerah khas Kabupaten Lahat -Bernat/koranpalpres.com-
Senada, Santi Dewi Pertiwi salah satu pelajar menerangkan, dengan dipasang corong pengeras suara dan diputarnya lagi daerah Lahat, sangat positif sekali karena ini justru memberikan kontribusi terhadap siswa.
"Banyak sedikitnya kami jadi mengetahui serta memahami peninggalan leluhur, pesan-pesan yang dibawa melalui lagu pun dapat kita dengar," ulasnya.
BACA JUGA:Pemkab Lahat Salurkan 45 Hewan Kurban pada Hari Raya Idul Adha, Ini Respon Pj Bupati
Ia berharap, tidak hanya membudayakan melalui satu media saja, melainkan dapat berbagai macam cara guna mempromosikannya.
"Kalau bukan anak-anak muda yang memperkenalkan warisan budaya kepada dunia luar, siapa lagi dan sudah sewajarnya kewajiban kita bertugas melestarikan dan menjaganya dengan baik, agar semuanya tidak lekang dimakan waktu begitu saja," harap Santi.