Jarang Diketahui, Inilah 7 Manfaat Rutin Makan Buah Pepaya, Bisa Meningkatkan Kesehatan Jantung!
Makan buah pepaya secara rutin akan sangat baik untuk kesehatan, salah satunya bisa meningkatkan kesehatan jantung--Freepik
BACA JUGA:Main Yuk! Game Penghasil Saldo DANA Gratis dan Tercepat, Langsung Masuk Rekening
Hal ini dapat mengurangi kemungkinan terjadinya sengatan matahari atau ketidaknyamanan pada kulit.
4. Mencegah Asma
Asma mempengaruhi paru-paru dan pernapasan.
Namun artikel Medical News Today menyebutkan bahwa mereka yang kekurangan gizi atau malnutrisi mungkin lebih rentan terkena serangan asma.
BACA JUGA:Perangi Kejahatan Siber, Polri Ambil Langkah Jitu
BACA JUGA:Sensasi Teh Hitam Khas Pagaralam yang Kini Tembus di Pasar Dunia
Bahan ini dikenal sebagai beta-karoten, dan dapat ditemukan di sejumlah buah-buahan dan sayuran, seperti brokoli, wortel, dan pepaya.
5. Meningkatkan kesehatan jantung
Salah satu buah yang baik untuk kesehatan jantung adalah pepaya. Vitamin C dan likopen yang menurunkan risiko penyakit jantung banyak terdapat pada buah ini.
Antioksidan yang terdapat pada pepaya dapat membantu memperkuat manfaat HDL atau kolesterol baik dalam tubuh.
BACA JUGA:Membanggakan, Bhabinkamtibmas Kampung Ayambori Raih Hoegeng Awards 2024, Inilah Sosoknya
BACA JUGA:Bukan Mimpi! Rebahan Bisa Hasilkan Saldo DANA Gratis Rp150 Ribu Setiap Hari, Begini Caranya
6. Mengatasi nyeri dan memperlancar haid
Nyeri haid menyebabkan sebagian wanita mengalami kesulitan saat memulai siklus menstruasinya.