https://palpres.bacakoran.co/

Ini Kuliner Khas dari 6 Provinsi di Pulau Sulawesi, Ada Jagung yang Disiram Lho!

Kuliner khas dari 6 provinsi di Sulawesi-kolase-

Sambal nasi ini terbuat dari campuran bawang merah dan bawang putih serta cabai dan gula merah.

6. Binte Biluhuta dari Gorontalo 

Sajian binte biluhuta ini ternyata juga menjadi makanan khas Gorontalo. Makanan ini cukup popular di Gorontalo dan Manado. Bahasa Indonesianya  binte biluhuta ini berarti jagung yang disiram.

Pasti bahan makanan ini yang utama adalah jagung. 

Makanan Gorontalo ini banyak yang sangat mirip bahkan sama dengan makanan Sulawesi Utara. Maklumlah dahulu mereka ini satu Provinsi.

BACA JUGA:Wajib Kamu Coba! Berikut Olahan Kuliner Berbahan Kopi Khas Pagaralam

Ada aneka seafood yang juga banyak menjadi hidangan di sana seperti ikan cakalang atau udang yang dimasak dengan bumbu khas Gorontalo.

 Sate tuna juga menjadi hidangan favorit di Gorontalo yang banyak terdapat di dekat pantai di Gorontalo, misalnya Pantai Lahilote.

Makanan lain adalah Ilabulo yang mirip dengan pepes. Tetapi Ilabulo berbeda dari pepes di daerah lain. Ilabulo ini dibuat dari proses adonanyang terdiri dari jeroan (hati dan ampela) dan kulit ayam.

Juga ada bilentango yang berbahan dasar ikan mujair. Ada juga sayur putungo, kue karawo, dan tili aya. 

Nah, itu tadi makanan khas dari Pulau Sulawesi yang mungkin bikin kamu tertarik mencicipinya. Semoga kamu bisa ke sana ya! *

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan