https://palpres.bacakoran.co/

Alhamdulillah! 13 Rumah Warga Bintuhan Lahat Dibedah, Begini Ucapan Kades

MONITORING : Pihak Dinas PRKPP Lahat tengah monitoring pelaksanaan pembangunan bedah rumah di Desa Bintuhan, Kecamatan Kota Agung-Pemdes Bintuhan/koranpalpres.com-

Sementara itu, Pj Bupati Lahat, Imam Pasli SSTP Msi mengemukakan, bantuan ini diberikan oleh pemerintah sebagai bentuk kepedulian.

Sebab rumah ini adalah kebutuhan dasar jadi pendidikan pertama tentu memerlukan prasarana yang layak.

BACA JUGA:Tak Terbendung, Keluarga Besar Pemuda Pancasila Siap Hantarkan BZ-WIN Menang Pilkada Lahat 2024

BACA JUGA:Jadi Daya Tarik Wisata, Kadisbun Lahat Tinjau Tembakau Rokok Asli Buatan Desa Tanjung Beringin

"Sudah barang tentu semuanya harus dikerjakan dengan baik, supaya pemilik rumah yang dibantu betah sekaligus nyaman tinggal, karena banyak sekali perubahan yang ada," kata dia.

Ia menuturkan, kalau rumahnya masih lantai tanah kemudian juga jendelanya kadang-kadang cuma satu buah.

Sehingga sirkulasi udaranya tidak lancar salah satu penyebab bisa timbulnya penyakit menular.

Oleh karena itu, kehadiran pemerintah ini adalah memastikan bahwasanya masyarakat itu memiliki rumah yang layak huni.

BACA JUGA:Tingkatkan Lagi Pelayanan Kesehatan, Plt Direktur RSUD Lahat Gercep Tinjau Seluruh Ruangan dan Bangunan

BACA JUGA:KABAR GEMBIRA, 397 Pekebun Sawit di Kabupaten Lahat Dapatkan Ini dari BPJS Ketenagakerjaan, Apa Saja Itu

"Memang kami sadar tentunya program ini belum bisa menjangkau banyak penerima manfaat, jangan hanya berpangku pada APBD tetapi carikan sumber-sumber dana lain, wujud komitmen untuk memastikan mendapat punya rumah yang layak punya rumah," ulasan dia.

Ia mengharapkan, semua masyarakat yang ada di Kabupaten Lahat yang memang pantas untuk mendapatkan bantuan bedah rumah pada periode-periode berikutnya. 

"Di tiap-tiap rumah tersebut itu ada di rumah kayaknya sudah ada ini, kalau belum ada jamban agar kiranya dibangun bersama karena kita tidak boleh lagi sumber penyakit," harap Imam Pasli. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan