Satgas Yonif 200/BN Bakar Batu Bersama Menyambut Natal
Satgas Yonif 200/BN melalui Pos Napua menghadiri acara tradisi bakar batu dalam rangka merayakan suka cita Natal 2023 bersama masyarakat bertempat di Gereja Kemah Injil (GKI) KINGMI Kampung Napua, Distrik Napua, Kabupaten Jayawijaya, Papua Pegunungan.--Pendam II/Swj
"Terima kasih kepada Bapak TNI. Semoga dalam perayaan Natal ini kita semua diberikan kedamaian dan kasih,” tukasnya.
Sebelumnya, Dalam rangka menjaga tali silaturahmi dan membantu mewujudkan kesejahteraan masyarakat di bidang kesehatan.
BACA JUGA:TNI dan TDM Patroli Bersama Patok Batas Negara RI-Malaysia
BACA JUGA:Aksi Heroik Prajurit Kodim 0416/Bute Selamatkan Lansia Terjebak Banjir
Satgas Yonif 200/BN melalui Pos Elelim melaksanakan kegiatan anjangsana dan memberikan pelayanan kesehatan (Yankes).
Kepada masyarakat bertempat di Kampung Holani, Distrik Elelim, Kabupaten Yalimo, Papua Pegunungan, Kamis 21 Desember 2023.
Dantonkes Satgas Yonif 200/BN, Letda Ckm Wahyu Slamet Santoso A Md Kep mengatakan bahwa di samping tugasnya menjaga keamanan.
Personel Satgas harus menjalin komunikasi yang baik dan bersinergi dengan seluruh lapisan masyarakat di wilayahnya.
BACA JUGA:Aksi Heroik Prajurit Kodim 0416/Bute Selamatkan Lansia Terjebak Banjir
BACA JUGA:Prajurit Yonif 143/TWEJ Menerima Buku Saku Netralitas TNI
“Pelayanan kesehatan merupakan program pengabdian masyarakat yang terus kami lakukan dengan tujuan untuk meningkatkan kondisi kesehatan masyarakat di wilayah Distrik Elelim yang minim dengan akses fasilitas kesehatan,” ucap Dantonkes.
Kegiatan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Kampung Holani ini dilakukan oleh personel Pos Elelim dengan berkeliling kampung dan mengunjungi rumah-rumah penduduk.
Hal ini sekaligus untuk membangun komunikasi yang baik dan mempererat tali silaturahmi antara personel Pos Elelim dengan masyarakat.
Sementara itu, warga yang mendapat pelayanan kesehatan, Naoni Seiya menyampaikan ucapan terima kasih kepada personel Pos Elelim Satgas Yonif 200/BN yang telah melakukan pemeriksaan kesehatan dan memberikan obat kepada dirinya.
BACA JUGA:Tingkatkan Toleransi Beragama, Kodim 0421/LS gelar Bhakti Sosial di gereja Desa Sabah balau