5 Kampus Negeri Ini Buka Jalur Khusus Anggota Pramuka, Aktif di Dewan Ambalan Auto Lulus
Sejumlah kampus negeri terbaik di Indonesia ini ternyata membuka jalur khusus anggota pramuka untuk penerimaan mahasiswa baru--Sumber: IPB University
Universitas Sebelas Maret atau disingkat UNS berada di kota Solo dengan kampus yang indah.
Kampus tersebut diimbangi dengan kompetensi yang terdapat di semua fakultas juga sudah teruji serta memiliki fasilitas yang lengkap dan canggih.
BACA JUGA:Pernah Tidur di Atas Air, Akhirnya Masnon Miliki Rumah Layak Huni! Angka RTLH Palembang Capai 2.700
BACA JUGA:Kembalikan Fungsi Lahan, Dandim Bangka Wilayah Kodam II/SWj Bersama Pemda Tanam Pohon Serentak
Nama Universitas Sebelas Maret juga saat ini sudah banyak dikenal oleh masyarakat Indonesia sehingga minat untuk masuk ke UNS ini juga besar.
Untuk anggota pramuka juga ada jalur khusus penerimaan mahasiswa baru.
Syarat yang harus dipenuhi oleh calon mahasiswa adalah menjadi anggota pramuka paling lama 3 tahun terakhir.
Jika sudah memenuhi syarat tersebut bisa mengikuti Seleksi Mandiri Jalur Kepemimpinan Muda UNS.
BACA JUGA:Tradisi Sedekah Serabi Asal Empat Lawang, Kuliner Dan Adat yang Masih Dilestarikan
BACA JUGA:Proyek Jalan Aspal Retak-Retak dan Mengelupas Milik Siapa? PPTK PU PR Ogan Ilir Main Rahasia
5. Universitas Lampung
Universitas Lampung juga membuka jalur khusus penerimaan mahasiswa baru untuk anggota pramuka.
Untuk bisa masuk dalam jalur khusus ini, calon mahasiswa harus memiliki prestasi di tingkat nasional.
Nah jika memiliki syarat tersebut, peluang untuk bisa belajar di Universitas Lampung ini sangat besar.*
BACA JUGA:Jalin Sinergisitas dengan Media, Kapolres Undang Awak Media Coffee Morning di Kantornya