Prakiraan Cuaca di Sumsel Hari Ini, Senin 1 April 2024, Lubuk Linggau, Muara Enim, Prabumulih Berpotensi Hujan

Senin 01 Apr 2024 - 03:57 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

KORANPALPRES.COM – Prakiraan cuaca di Sumsel hari ini terdapat sebagian wilayah berpotensi hujan lebat.

Potensi hujan lebat ini masuk dalam kategori peringatan dini oleh BMKG.

Potensi hujan sedang hingga lebat ini berdasarkan info cuaca hari ini dari BMKG, Senin 1 April 2024.

Info cuaca ini dikeluarkan langsung BMKG melalui laman resminya.

BACA JUGA:Efek Begadang Bagi Kesehatan Tubuh, Bahaya yang Perlu Kamu Ketahui!

Di dalam informasi tersebut, terdapat beberapa daerah mengalami hujan lebat pada siang dan malam hari.

Adapun daerah potensi hujan pada siang hari terjadi di Lubuk Linggau.

Sedangkan daerah potensi hujan pada malam hari terjadi di Muara Enim dan Prabumulih.

Sementara itu, ada beberapa daerah lainnya yang masuk dalam kategori peringatan dini.

BACA JUGA:14 Manfaat Buah Duku untuk Kesehatan, Kontrol Tekanan Darah hingga Pencegahan Sembelit dan Kanker!

Peringatan dini ini sebagai tanda agar waspada menghadapi cuaca tersebut.

Berikut ini info cuaca di Sumsel yang mendapat peringatan dini dari BMKG, Senin 1 April 2024.

Potensi hujan sedang-lebat dan angin kencang pada siang hari terjadi di OKU, OKU Timur, OKU Selatan, Muara Enim, Prabumulih, Lubuk Linggau, Musi Rawas, Musi Banyuasin, Banyuasin dan Palembang.

Sedangkan daerah potensi hujan sedang-lebat dan angin kencang pada malam hari terjadi di Muara Enim, Prabumulih, PALI, Lahat, Empat Lawang, Lubuk Linggau, Musi Rawas, Musi Rawas Utara, Musi Banyuasin.

BACA JUGA:7 Tips Mengatasi Wajah Kusam Agar Penampilan Bercahaya

Kategori :