5 Buah yang Baik dan Sehat untuk Kesehatan Jantung, Apa Saja?

Senin 28 Oct 2024 - 10:20 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : Trisno Rusli

4. Anggur

Anggur, buah yang manis dan lezat, kaya akan fitokimia, seperti resveratrol dan antosianin, yang memiliki manfaat untuk kesehatan jantung.

Resveratrol membantu mengurangi kolesterol dan trigliserida dalam darah, sementara antosianin membantu melawan peradangan.  

BACA JUGA:GACOR, Dinkes Kabupaten Lahat Siapkan 200 Nakes Sekaligus Tenaga Ahli Jantung, Serius Nih

BACA JUGA:6 Manfaat Minyak Zaitun, Dapat Menyehatkan Jantung Hingga Sendi!

Konsumsi anggur secara teratur dapat secara signifikan mengurangi tekanan darah sistolik, yang merupakan tekanan darah saat jantung berkontraksi.

Konsumsi anggur dapat membantu meningkatkan sirkulasi darah ke jantung dan otak, yang pada dapat membantu menjaga kesehatan kedua organ tersebut.

Dengan mengonsumsi anggur secara teratur, kamu dapat membantu menjaga kadar kolesterol dan trigliserida tetap terkendali, menurunkan tekanan darah, dan meningkatkan kesehatan jantung dan otak.

5. Alpukat

BACA JUGA:Kasih Hati Minta Jantung! Mbappe Ingin Gaji Dua Kali Lipat dari Tawaran Real Madrid

BACA JUGA:Jaga Jantung Tetap Sehat, Kodim 0431/Babar Wilayah Kodam II/Swj Gelar Penyuluhan Kesehatan

Kolesterol baik berperan penting dalam menjaga kesehatan jantung dengan membersihkan kolesterol jahat dari arteri, yang mencegah penyempitan arteri dan risiko penyakit jantung.

Alpukat juga mengandung kalium, magnesium, dan vitamin C, yang semuanya bermanfaat untuk kesehatan jantung.

Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi alpukat secara teratur dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung.

Alpukat juga dapat membantu mengatur tekanan darah, yang merupakan faktor risiko penting untuk penyakit jantung.

BACA JUGA:Resep Rebusan Daun Pandan, Bisa Untuk Mencegah Penyakit Jantung Lho!

Kategori :