Disampaikannya, dukungan salah satu program RDPS yakni Palembang sehat, mulai dari makanan bergizi untuk anak-anak, kesehatan untuk ibu ibu hamil, jaminan kesehatan untuk para lansia, layanan rawat inap hingga puskesmas 24 jam kedepan juga akan disediakan.
BACA JUGA:Posyandu di Palembang Bakal Dapat Anggaran Makanan Tambahan Rp1.000.000 Perbulan dari RDPS
BACA JUGA:Srikandi RDPS Siap Berdayakan Perempuan Melalui Program Pro Rakyat, Khususnya Ini
"Semua itu tak lain untuk menjamin kesehatan masyarakat Palembang. Nantinya tidak ada lagi anak-anak yang putus sekolah, tidak ada lagi masyarakat yang meninggal karena kelaparan, tidak ada lagi 1.960 rumah yang tidak layak huni dan keluhan lainnya, karena kami akan menjamin semuanya," tutupnya.