3 Pemain Termuda Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Nomor 1 Bomber Fenomenal

Kamis 28 Nov 2024 - 11:08 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Arkhan Kaka menjadi pemain paling muda di antara anggota Timnas Indonesia lainnya di Piala AFF 2024. 

Umurnya baru menginjak 17 tahun.

Namun ia sudah dibekali pengalaman membela Timnas Indonesia di ajang Piala Dunia U-17 dan Piala AFF U-19.

Striker klub Persis Solo ini juga cukup mendapatkan menit bermain di ajang BRI Liga 1. 

Bahkan menjadi pencetak gol termuda sepanjang sejarah kompetisi saat menjebol gawang Borneo FC pada 19 Oktober lalu.

 

Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Menghadapi Piala AFF 2024

Kiper: Cahya Supriadi (FC Bekasi City), Daffa Fasya (Borneo FC Samarinda), Erlangga Setyo (PSPS Pekanbaru), Ikram Algiffari (Semen Padang)

 

Bek: Achmad Maulana Syarif (Arema FC), Kadek Arel Priyatna (Bali United), Alfan Suaib (Persebaya Surabaya), Mikael Alfredo Tata (Persebaya Surabaya), Dzaky Asraf (PSM Makassar), Sulthan Zaky (PSM Makassar), Dony Tri Pamungkas (Persija Jakarta), Muhammad Ferarri (Persija Jakarta), Kakang Rudianto (Persib Bandung), Robi Darwis (Persib Bandung), Justin Hubner (Wolverhampton Wanderers U-21, Inggris), Asnawi Mangkualam (Port FC, Thailand), Pratama Arhan (Suwon FC, Korea Selatan)

 

Gelandang: Arkhan Fikri (Arema FC), Rivaldo Eneiro (Borneo FC Samarinda), Rayhan Hannan (Persija Jakarta), Zanadin Fariz (Persis Solo), Alfriyanto Nico (Dewa United), Victor Dethan (PSM Makassar), Ananda Raehan Alif (PSM Makassar), I Made Tito Wiratama (Bali United), Armando Robert Oropa (PSBS Biak), Ivar Jenner (Jong Utrecht, Belanda), Marselino Ferdinan (Oxford United, Inggris)

 

Penyerang: Hokky Caraka (PSS Sleman), Arsa Ramadan Ahmad (Madura United), Arkhan Kaka (Persis Solo), Rafael Struick (Brisbane Roar, Australia), Ronaldo Kwateh (Muangthong United, Thailand)

 

Kategori :