Upacara dilaksanakan tepat pada pukul 08.00 WIB tersebut berlangsung dengan tertib, upacara di pimpin langsung oleh Danrem Gamas, sebagai inspektur upacara.
BACA JUGA:Penuh Dengan Semangat Kebersamaan, Inilah Cara Korem Gamas Peringati HUT Korpri
BACA JUGA:Ada Kegiatan Garjas Periodik dan UKP di Korem Gamas, Apa Tujuannya?
Setelah Pembacaan Amanat Panglima Besar Jenderal Sudirman oleh Inspektur Upacara. Dilanjutkan amanat Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad).
Selaku Kepala Staf Angkatan Darat dan pribadi saya mengucapkan "Selamat Hari Juang TNI AD Tahun 2024".
Kepada segenap prajurit dan Pegawai Negeri Sipil TNl AD beserta keluarga, disertai dengan rasa terima kasih yang tulus dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas pengabdian saudara sekalian selama ini.
“Mari kita lanjutkan perjuangan bersama ini demi Indonesia yang lebih kuat, sejahtera, dan bermartabat," ungkapnya.
BACA JUGA:Upacara Penutupan TMMD Ke-122 Kodim Seluma, Jenderal Bintang 1 Korem Gamas Menutupnya, Siapa?
BACA JUGA:Begini Tujuan Korem Gamas Lakukan Apel Gelar Pasukan Batalyon Komposit Reaksi Cepat
Ia juga mengajak seluruh komponen bangsa untuk terus bersatu, saling mendukung dan bersama-sama mewujudkan visi besar Presiden Bapak Prabowo menuju Indonesia Emas 2045 secara gemilang.
Rangkaian acara Peringatan Hari Juang TNI AD ke 79 tahun 2024 Korem Gamas ini mengadakan kegiatan Bakti Sosial Kesehatan yaitu khitanan massal dan pemeriksaan jantung (EKG).
"Tidak hanya kegiatan Bakti Sosial Kesehatan Korem Gamas juga mengadakan Bazar UMKM," kata Danrem Gamas.
Semua kegiatan ini bertujuan agar hubungan erat dan emosional pada Rakyat yang terjaga selama ini tetap kuat, dimana TNI salah satu tugasnya adalah membantu kesulitan rakyat sekelilingnya.
BACA JUGA:Dalam Rangka Latihan Lapangan, Ini Cara Korem Gamas Bangun Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Alam
BACA JUGA:Manfaatkan Libur Akhir Pekan, Ini Langkah Dilakukan Korem Gamas Bersama Lanal Bengkulu dan Warga
Penghujung rangkaian acara dimeriahkan Panggung Prajurit, Suasana semakin hangat dan penuh kebahagiaan.