Pada layar HP Samsung S24 Ultra ini memiliki panel layar Dynamic LTPO AMOLED dua x serta memiliki tingkat kecerahan sampai 2600 nit.
Tidak hanya itu, layer ini juga dilengkapi dengan pelindung Corning Gorilla Glass Armor.
Pada HP Samsung Galaxy S24 Ultra juga memiliki fitur seperti ponsel kelas atas lainnya.
BACA JUGA:Harga HP Samsung Terbaru! Galaxy A14 5G dan Galaxy A34 5G
BACA JUGA:Hp Samsung Galaxy M54 5G, Miliki Performa Kencang dan Baterai Kapasitas Besar
Yang di mana pada HP ini memiliki fitur sertifikasi IP68, sehingga dapat membuatnya menjadi tahan terhadap kedalaman air dan debu.
Terdapat juga fitur baterai yang lengkap termasuk juga dukungan wireless charging serta reverse wireless charging.
Sehingga membuat pada stereo speaker dengan menampilkan audio yang jernih dari adanya tuningan AKG, serta fitur-fitur Samsung deX dalam menampilkan antarmuka seperti PC.
HP Samsung Galaxy S24 Ultra juga dilengkapi dengan fitur AI sehingga sangat membantu dalam membantu aktivitas sehari-hari.
BACA JUGA:Cashback Hingga Rp 2,5 Juta, Hp Samsung S24 Series Tahun 2024 Tawarkan Teknologi Galaxy AI
BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 Series Terbaru 2024 Masuki Era Mobile AI, Cek Harga dan Spesifikasi Disini
Seperti pada contohnya yaitu dapat membantu dalam menerjemahkan secara langsung ke dalam berbagai bahasa di seluruh dunia.
Hal yang paling menarik pada HP ini yaitu dari bentuk bodynya yang sekarang terlihat lebih terbentuk kotak.
Pada bodinya tersebut memiliki identitas tersendiri yang dapat membedakan terhadap HP sebelumnya, konsep layar lengkung sebelumnya.
Adapun identitas dari Galaxy S series Ultra ini memang saat ini telah melekat, meskipun ada perubahan identitas sebelumnya.
BACA JUGA:Bulan Ini Semua HP Terbaru 2024 Turun Harga, Salah Satunya Samsung Galaxy A24 4G