10 Manfaat Daun Kersen Baik Untuk Kesehatan, Nomor 8 Anti Kanker!

Rabu 31 Jan 2024 - 13:54 WIB
Reporter : Masyitho NH
Editor : Silvi

4. Menurunkan Risiko Terjadinya Kolesterol

Salah satu manfaat yang bisa kamu dapatkan dari daun kersen tidak disangka-sangka baik untuk kesehatan yaitu dapat menurunkan risiko terjadinya kolesterol.

Daun kersen tersebut memiliki kandungan saponin dan juga flavonoid, sehingga dapat menjadi pelindung yang cukup efektif dalam menghadapi kolesterol.

BACA JUGA:Pj Gubernur Agus Fatoni Launching Gerakan Pengendalian Inflasi Serentak Se-Sumsel (GPISS)

Dengan mengkonsumsi daun kersen secara rutin, maka dapat membantu dalam menjaga keseimbangan tubuh terhadap kolesterol.

Tidak hanya itu, daun kersen juga dapat membantu dalam menjauhkan risiko dari penyakit jantung pada tubuh.

5. Mencegah Tekanan Darah Tinggi

Manfaat daun kersen yang tidak disangka-sangka baik untuk kesehatan berikutnya yaitu mencegah tekanan darah tinggi.

BACA JUGA:Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni Ajak Masyarakat Gemar Menabung

Jika daun kersen yang telah direbus kamu konsumsi secara rutin maka dapat membantu dalam menurunkan tekanan darah.

Tidak hanya itu, daun kersen ini juga dapat memberikan perlindungan yang baik sebagai tambahan untuk kesehatan kardiovaskular.

Maka dari itu, agar dapat menerima manfaatnya konsumsi secara rutin rebusan daun kersen tersebut.

6. Menjaga Kesehatan Jantung Dan Menangkal Peradangan

BACA JUGA:Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni Ajak Masyarakat Gemar Menabung

Manfaat daun kersen yang tidak disangka-sangka baik untuk kesehatan berikutnya yaitu menjaga kesehatan jantung dan menangkal peradangan.

Hal itu dikarenakan adanya kandungan antioksidan yang tinggi terdapat pada daun kersen ini tidak hanya dapat melawan peradangan yang menyebabkan serangan jantung, namun juga dapat membantu dalam mengatasi kerusakan pada otot jantung dikarenakan kurangnya aliran darah di tubuh.

Kategori :