https://palpres.bacakoran.co/

Satlantas Polres OKU Berikan Imbauan Dalam Upaya Pencegahan Laka Lantas

Anggota Satlantas Polres OKU melakukan tindakan tegas berupa penilangan terhadap sopir truk yang melakukan pelanggaran.--Bidhumas Polda Sumsel

"Kegiatan kita ini juga untuk menghimbau seluruh elemen masyarakat agar tertib berlalu lintas," aku AKP Dwi Karti Astuti.

Hal ini pun bertujuan agar masyarakat lebih memahami faktor keselamatan saat berkendara dan sebagai upaya pencegahan terjadinya patalitas kecelakaan.

BACA JUGA:Wakapolda Sumsel Pimpin Rapat Kesiapan Penerimaan Polri TA 2024

BACA JUGA:Wakapolda Sumsel Menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel

Dengan demikian, lanjut dia mengatakan, bahwa bisa menumbuhkan pengertian dan kesadaran kepada seluruh masyarakat.

"Untuk disiplin dan tertib berlalu lintas, dalam rangka Kamseltibcar Lantas di wilayah hukum Polres kita ini," tandasnya. 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan