https://palpres.bacakoran.co/

Aksi Unjuk Rasa Puluhan Massa ke Kantor Walikota Palembang, Desak Bongkar Bangunan Ini

Pj Walikota A Damenta menerima langsung puluhan massa saat menanggapi puluhan pengunjuk rasa di kantor walikota Palembang-Foto:Diskominfo Palembang-

"Saya senang sekali dan semua saya jadikan sahabat-sahabat kota, artinya sahabat yang akan membangun kota Palembang dengan baik," kata dia.

Kembali ke tuntutan massa aksi, Pj Walikota menegaskan bahwa ia bersama jajaran selalu memantau dan mengecek berbagai persoalan yang ada di Palembang.

BACA JUGA:Menegangkan! Usai Apel Gabungan Pj Walikota Palembang Panggil 25 ASN, Apa Apa Ya?

BACA JUGA:Berhasil Raih 16 Penghargaan Selama Menjabat Sebagai Pj Walikota Palembang, Ratu Dewa Apresiasi Seluruh ASN

"Kita kembalikan sesuai dengan aspek-aspek tata ruang, sesuai dengan estetika ruang. Kami tidak hanya di belakang meja tapi kami turun ke lapangan dan kami selalu menjawab keluhan-keluhan warga," ungkapnya.

Tak hanya bekerja sendiri, jajaran Pemkot Palembang juga siap bersinergi dengan berbagai pihak lainya.

"Kita sudah bicara dan jika ada kesulitan kesulitan yang tidak bisa diselesaikan bersama maka akan kita bicarakan lintas kepentingan, lintas stake holder terkait," tutupnya.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan