Jabat Kapolres OKU Timur, AKBP Kevin Leleury Disambut dengan Tradisi Pedang Pora dan Adat Komering

Polres OKU Timur menggelar upacara penyambutan untuk Kapolres OKU Timur yang baru, AKBP Kevin Leleury SIK MSi, Minggu 14 Juli 2024-Foto:Arman Jaya-

BACA JUGA:Pererat Silaturahmi, Bupati OKU Timur Undang Kiyai dan Pimpinan Ponpes OKU Timur, Ini Pesannya

Kemudian, melanjutkan di SMPN 4 Ambon, SMA Ambon serta S2 di Universitas Indonesia.

Setelah Lulus Akpol, Kevin mengemban tugas sebagai Pama Korbrimob Polri pada 16 Desembar 2004.

Kemudian, menjabat Unit Subden Den Sat Wanteror Pasgegana Korbrimob (IVa) pada 12 Agustus 2008.

Pada 24 Februari 2012, AKBP Kevin Leleury mengikuti Pama STIK Lemdiklat Polri.

BACA JUGA:Peringatan HUT IBI ke-73, Bupati OKU Timur Ajak Bidan Profesional dan Berikan Pelayanan Terbaik

Kemudian, Pama Polda Malut pada 14 Juni 2012 dan Kaurops Men II Paspelopor Korbrimob Polri (Kasi Ops Sat II Pelopor Korbrimob Polri) (IIIA2) 16 Oktober 2015.

Dilanjutkann AKBP Kevin menjabat Wadanyon B Men Il Paspelopor Korbrimob Polri (Wakaden B Sat II Pelopor Korbrimob Polri) (1Ib2) pada 13 April 2017.

Lal ia pindah tugas menjadi Paur Subbagada Baglog Korbrimob Polri (IIIb2) 03 April 2018 dan Pamen Polda Metro Jaya pada 29 November 2019.

Selanjutnya, AKBP Kevin menjabat sebagai Kasi Intel Satbrimob Polda Metro Jaya (Iib1), Ps Danyon C Satbrimob Polda Metro Jaya (IIIa2) pada 11 Februari 2020.

BACA JUGA:Inilah Makna Gelar Penghormatan yang Diberikan Lembaga Adat Komering untuk Kapolres OKU Timur yang Baru

Lalu menjabat sebagai Danyon C Satbrimob Polda Metro Jaya (IIa2) pada 19 April 2021.

Selain itu, AKBP Kevin Leleury pernah mengikuti pendidikan pengembangan pelatihan Anti Terrorist Operations In Urban Area Course 2022, Pelatihan Anti Teror Lanjutan 2018.

Lalu Tactical Commanders And Jesip Training (Jclec) 2017, Pelatihan Free Fall (Inspektur) 2016, Advanced Disruption Operation Course 2014.

Selanjutnya, Advanced Protection DetailBriefing Course 2010, Penataran Tembak Reaksi Yang Diselenggarakan Oleh Pengurus Besar Perbakin Bidang Tembak Reaksi 2008.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan