Hebat! Siswa TK Nusa Indah Lahat Diajarkan Cara Shalat yang Benar, Tujuannya Untuk Ini
BELAJAR SHALAT : Tampak salah satu tenaga pengajar TK Nusa Indah, sedang membimbing dan mengajarkan siswa cara shalat yang baik dan benar.-TK Nusa Indah/koranpalpres.com-
Senada, Astini salah satu tenaga pengajar menerangkan, pihaknya sekolah akan terus melakukan hal-hal positif, demi perkembangan sel-sel saraf motorik anak.
"Mulai dari sesuatu yang sederhana untuk mengetahui kemampuan serta adaptasi mereka, didalam menyelesaikan tugas Yang diberikan," jelasnya.
BACA JUGA:Lantik Pengurus OSIS SMPN 3 Lahat Baru, Andi: Bawa Harum Nama Sekolah di Segala Event
BACA JUGA:SELAMAT! Siswa SMPN 2 Lahat Raih Juara 1 Lomba Story Telling Dies Natalis ke 59 SMKN 1
Ia berharap, tidak hanya bekerja seorang diri melainkan kerjasama, supaya permasalahan dapat dituntaskan dan akhirnya menjadikan sesuatu bernilai.
"Kami akan terus mengajarkan siswa TK Nusa Indah, untuk bisa dibimbing sekaligus diarahkan agar sekiranya kedepannya dapat meningkatkan kemampuan diri," harapnya.